ASUS ZenFone Smartphone Android Terbaik

Pada
Saat ini semakin menjamurnya produk smartphone android. Asus sebagai brand terkenal kali ini merilis 3 series smarphone, yaitu Asus ZenFone. Ponsel saat ini bukanlah sebagai alat komunikasi saja melainkan menjadi penunjang gaya hidup dari si pemakainya.

Banyak produsen smartphone saling beradu terbaik untuk mendapatkan hati dari pelanggan dengan produk-produk terbaru mereka yang canggih dan modern, Asus ZenFone merupakan Smartphone Android terbaik saat ini. Walaupun masih baru tapi dengan semua keunggulan fitur spesifikasi ponsel pintar ini telah banyak diketahui orang, layak mendapatkan sebutan sebagai Asus Zenfone smartphone android terbaik. disisi desain secara umum Asus Zenfone mempunyai sebuah rancangan indah dan artistik yang dapat menampilkan kesan mewah sekaligus elegan. Ukuran resolusi tinggi dan layar yang ditawarkan antara 4 sampai dengan 6 inchi, hadir dengan beberapa pilihan warna memberi kebebasan pengguna untuk memilih sesuai selera dan gaya masing-masing.

ASUS Zenfone Smartphone Android Terbaik

Dengan harga yang terjangkau, spesifikasi yang tinggi memang tidak ada yang bisa pungkiri kalau Asus ZenFone adalah terbaik dari terbaik, bermaterial berkualitas tinggi, fungsionalitas ASUS ZenUI yang lengkap untuk menghadirkan kemewahan bagi pengguna dengan simpler is better. Pasti semua tipe ASUS ZenFone cocok digunakan oleh setiap orang, apapun kebutuhan dan gaya hidup mereka. Sebagai gambaran, ZenFone telah dilengkapi lapisan Corning® Gorilla® Glass 3 untuk kehandalan dan daya tahan lebih baik terhadap goresan benda tajam. mari kita lihat sepsifikasi yang ditawarkan.

* Prosessor Intel® Atom™ Z2520/Z2560/Z2580
* Gorilla Glass
* Kinerja sangat tinggi hasil benchmark memuaskan
* Asus ZenUi
* PixelMaster
* Resolusi Layar tinggi
* Ram Besar
* Dual Sim

ZenFone 4

Rancang gaya Anda sendiri dengan warna-warna cerah modis ZenFone 4, yang dirancang untuk mencocokkan pribadi Anda. Ergonomis diusung tinggi sebagai bagian hidup Anda. Menangkap setiap momen yang memukau dalam hidup Anda. Sangat mudah untuk dipersonalisasikan karena cover belakangnya dapat ditukar dengan pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Sky Blue dan Solar Yellow. Zenfone 4 mendukung MicroSD card hingga 64GB sehingga menyediakan tempat yang melimpah untuk menyimpan foto, video, aplikasi, dan lain-lain.
Harga resmi Rp 1.199.000

ASUS ZenFone Smartphone Android Terbaik


ZenFone 5

ZenFone5 telah menggabungkan pengalaman dan kinerja terbaik dari smartphone sehingga mampu meningkatkan setiap aspek kehidupan Anda.
Simple, Peaceful, Beautiful adalah aspek desain ZenFone 5. Mendukung HD dan IPS+ di mana pengguna masih tetap dapat chatting meskipun sedang memakai sarung tangan. Desainnya sangat menarik, dengan ketebalan hanya 5,5 milimeter di titik tertipisnya. ZenFone 5 sendiri tersedia dalam pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Champagne Gold, dan Twilight Purple colors.
Harga resmi Rp 2.299.000

ASUS ZenFone Smartphone Android Terbaik


ZenFone 6

ZenFone 6 telah menggabungkan pengalaman dan kinerja terbaik dari smartphone sehingga mampu meningkatkan setiap aspek kehidupan Anda.
Simple, Peaceful , Beautiful adalah aspek desain ZenFone 6. Dilengkapi layar HD IPS+ yang luar biasa serta teknologi audio SonicMaster untuk menghadirkan pengalaman hiburan yang tak tertandingi. Zenfone 6 memiliki kamera bertenaga 13 mega piksel yang siap untuk mengambil gambar jelas dengan resolusi tinggi. ZenFone 6 tersedia dalam pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, dan Champagne Gold colors.
Harga resmi Rp 2.999.000

ASUS ZenFone Smartphone Android Terbaik


Kinerja yang sempurna, tanpa kompromi. Prosesor Intel dapat dengan mudah menangani berbagai tugas dan memberikan pengalaman seperti permainan, tanpa mengorbankan daya tahan baterai, untuk kinerja terbaik dan efisiensi daya. Aplikasi - aplikasi dapat terbuka dengan cepat, permainan berjalan lancar dan Anda dengan mudah dapat menelusuri halaman web JavaScript-ataupun yang berat- semua tanpa mengorbankan daya tahan baterai.

Cukup menarik bukan ? Buruan datang ke dealer resmi atau toko terdekat untuk segera mendapatkan ponsel premium dengan harga bersahabat. Jika sudah share pengalaman anda setelah menggunakan ASUS ZenFone Smartphone Android Terbaik disini.
Baca selengkapnya »